-
Dinamika Remaja, Materi Pertama Program Orang Tua Mengajar
Kab. Malang- SMP Aisyiyah Boarding School Malang (ABSM), selenggarakan program Orang Tua Mengajar, Sabtu (2/9/2023). Atas kerjasama sekolah dengan Ikatan Wali Santri (IKWAS) SMP ABSM program ini terlaksana untuk yang pertama kalinya.Moh. Anis, selaku kepala sekolah menyambut baik dan siap menfasilitasi program itu.“Ini adalah kegiatan yang sangat positif, kami siap mendukung segala yang dibutuhkan dalam rangka menyukseskan kegiatan ini”, Katanya.“Meski tidak dilaunching dengan seremonial, kami berharap program ini bisa terlaksana secara rutin, agar memberi variasi nuansa belajar anak2,” harapnya.Andriana Dwi Astutik, mengaku senang dapat mengawali program ini.“Alhamdulillaah, senang rasanya bisa menjadi pembuka dari program ini”, ungkapnya.Ibu yang juga ketua IKWAS ini menjelaskan rencana ke depan.“Insyallah kita akan rutinkan 2 bulan…